'Martabak Jagung'
Bahan-Bahan :
- Telur
- Tepung Terigu
- Gula Putih
- Mentega
- Soda Kue
- Jagung Manis
- Mesis
- Susu Kental
Cara-Cara Pembuatan :
- Campurkan Telur, Tepung Terigu dan Air secukupnya lalu kocok smpai mengembang dan beri 1 sendok makan soda kue,
- Kemudian rebus jagung manis setelah matang pisahkan jagung dengan batangnya. setelah itu
- Lalu Masukan adonan yang sudah jadi kepenggorengan, sebelum itu oleskan penggorengan dengan mentega dan kuning telurnya saja,
- Setelah setengah matang lalu beri gula pada atas martabak,
- Seteleh matang lalu angkat dan oleskan pada mentega dan beri jagung manis dan beri susu dan mesis diatasnya,
- siap dihidangkan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar